LDII dan KODIM Salatiga Bersinergi dalam Pembentukan Karakter Luhur Generasi Muda
LDII JATENG — Dalam upaya memperkuat sinergi dan kolaborasi dalam pembentukan karakter generasi muda, DPD LDII Kota Salatiga menggelar pertemuan dengan Dandim KODIM 0714/SLG Letkol Inf. Guvta Alugoro Koedoes. Pertemuan ini membahas program kerja strategis untuk tahun 2025, dengan salah satu fokus utama adalah “penerapan karakter luhur bagi generasi muda LDII”. Dalam pertemuan ini Siswarsono, […]
Continue Reading