Prodi Doktor Sejarah FIB Undip jadi Rujukan Studi Sejarah dan Budaya Maritim Nasional

SEMARANG-Program Studi (Prodi) Doktor Sejarah Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Diponegoro (Undip) berkembang menjadi rujukan studi sejarah dan budaya maritim nasional. Prodi yang mulai menerima mahasiswa tahun 2017 ini juga sudah pecah telor dengan meluluskan dua doktor baru belum lama ini. Ketua Program Studi Doktor Sejarah FIB Undip, Prof. Dr. Singgih Tri Sulistiyono, M.Hum, mengatakan […]

Continue Reading

Historiografi Pembebasan untuk Indonesia di Era Milenial

Oleh: Singgih Tri Sulistiyono* Setiap 17 Agustus ingatan kolektif bangsa Indonesia dibawa secara massal kepada peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Indonesia. Kognitif masyarakat memasuki mesin waktu, yang membawa mereka pada kisah-kisah kepahlawanan para pendiri bangsa. Seharusnya hal itu, membangkitkan pula semangat menghadapi tantangan zaman. Pada saat ini bangsa Indonesia sedang dan masih mengahadapi berbagai persoalan besar yang menyangkut […]

Continue Reading